Salam,
Bagaimana kabarnya calon orang sukses ?
semoga kamu sekeluarga dalam keadaan baik baik saja dan sehat wal afiat.
pada kesempatan kali ini kita akan belajar tentang kaidah pencacahan, yuk simak materinya…
Materi
Kaidah pencacahan adalah aturan membilang untuk mengetahui banyaknya kejadian atau objek-objek tertentu yang muncul.
Dikatakan pencacahan karena hasilnya berupa sebuah bilangan cacah. Terdapat tiga aturan dalam mencacah, yakni, aturan pengisian tempat yang tersedia, aturan permutasi dan aturan kombinasi.
Latihan
setelah mempelajari materi di atas, silahkan kerjakan latihan 01, selamat belajar.
Materi Selanjutnya PERMUTASI